1)Banyak minum air putih
minum banyak air putih membuat kita lebih fresh selain
itu juga membuat tenggorokan tidak serak,sehingga suara
kita lebih jernih saat menyanyi.
2)Lakukan huming up
huming up ini cukup ampuh agar power saat menyanyi
bertambah Lakukan ini7 kali agar mendapat hasil maksimal.
3)Latihan diafragma rutin
latihan diafragma ini termasuk penting agar kita
punya power,nafas panjang dll.Jika kesulitan untuk
melakukan ini kita bisa menggantinya dengan berenang
rutin.Lakukan latihan diafragma ini sehari 7 kali.
4) Sering - sering dengarkakan lagu
fungsi sering mendengarkan lagu/main musik bisa
membuat kita lebih tepat nada (tidak fales ) .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar